Widget HTML #1

REVIEW SPESIFIKASI DAN HARGA SAMSUNG GALAXY Z FLIP

Samsung kini kembali merilis versi terbaru dari HP layar lipat nya yaitu Samsung galaxy Z flip. Keluaran terbaru ini mempunyai konsep desain HP lipat yang cukup unik dibandingkan hp Galaxy Fold. Pada tahun 2019 Samsung ini sempat melakukan kesalahan terhadap struktur layar HP yang membuat layar menjadi rusak saat plastik pelindung dilepas.







Dan belajar dari kesalahannya akhirnya Samsung ini kembali meluncurkan galaxy fold yang sudah diperbaiki. Memiliki perbedaan dengan Galaxy Fold ini ditujukan untuk konsumen bisnis. Galaxy z flip ini akan lebih cocok dipakai konsumen biasa. Untuk konsep layar lipatnya ini membuat HP dapat dilipat seperti HP clamshell yang booming pada tahun 2000-an. Dan konsep dari HP ini mirip seperti Motorola Razr 2019 yang diluncurkan pada tahun kemarin. 

Spesifikasi SAMSUNG GALAXY Z FLIP

Harga

– 128GB: Rp 14.999.000
– 256GB: Rp 15.999.000

Sistem Operasi

Android 11, One UI 3.1

Dimensi

– Folded: 72.2 x 86.4 x 17.1mm (Hinge) – 15.9mm (Sagging)
– Unfolded: 72.2 x 166.0 x 6.9mm

Berat

183 gram

Layar

Utama:  Infinity Flex Display,Dynamic AMOLED, 6.7 inch,refresh rate 120Hz, PET,  resolusi Full HD+ 2636 x 1080 (425ppi),

Sekunder: 1.9 inch, resolusi 260 x 512 pixels, 302ppi, Super AMOLED

Prosesor

Snapdragon 888,Octa-core, Kryo 680, 1x 2.84 GHz + 3x 2.42 GHz + 4x 1.80 GHz, 5nm

GPU

Adreno 660

RAM

8GB

Memori Internal

128GB / 256GB

MicroSD

Tidak

Kamera Belakang

Dual camera:
– Utama: 12MP, pixel size 1.4μm, up to 8x zoom, aperture f/1.8, OIS
– Wide-angle: aperture f/2.2, pixel size 1.12μm, 12MP, 123°

Autofocus, OIS, LED flash, video 8K, HDR10+

Kamera Depan

10MP, aperture f/2.2, pixel size 1.22μm, FOV 80°

Fitur Kamera

HDR,  Shot suggestions, Panorama, Geo-tagging, Live focus, Live focus video, Night Mode, Scene Flaw Detection, Video editing, Super Steady, Camera Flex Mode, Optimizer

Koneksi

 4G LTE (Cat. 20), 5G (SA, NSA, Sub6, DSS),Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, Galileo, Glonass, BeiDou), Bluetooth 5.0, USB type-C, ANT+, NFC, Location (GPS

Sensor

Barometer, Fingerprint sensor,Accelerometer, Gyroscope, Geomagnetic Sensor, Hall Sensor (digital, analog), Proximity, RGB light sensor

Fitur Lain

Flex mode, Samsung Knox, IPX8, Bixby, Dolby Atmos

SIM

Dual SIM (nano SIM+eSIM)

Baterai

3.300 mAh,wireless charging, Wireless PowerShare ,fast charging

Pilihan Warna

Cream, Lavender, Phantom Black

Harga Samsung galaxy Z flip

Dengan teknologi layar lipat yang masih tergolong baru ini wajar jika saat ini Samsung mematok harga mahal untuk HP dengan teknologi terbaru ini. Samsung galaxy z flip ini dijual dengan harga 21 888 juta rupiah. Dan untuk saat ini hanya terdapat satu varian HP yang dijual oleh Samsung.

Hal ini terhitung wajar karena harganya lebih mahal jika dibandingkan dengan Samsung S20 yang terbaru Karena teknologi layar yang mempunyai ini masih sulit diproduksi oleh produsen HP lain. Harga dari HP ini juga masih lebih murah jika dibandingkan dengan galaxy fold yang dijual dengan harga 30 jutaan. 

Desain dan ukuran

Samsung galaxy z flip ini mempunyai desain calmshell dengan layar lipat. Desain dari HP sejenis ini cukup populer jika dibandingkan dengan tahun 2000-an. Tidak diragukan lagi Anda dapat melihat HP sehingga mau ditaruh di dalam saku atau tas yang kecil.

HP Samsung z flip ini mempunyai ukuran 167,3 × 73.6 × 7.2mm. dan pada saat dibuka 87, 4 ×273, 6 ×17, 3 mm dan saat ditutup ini beratnya mencapai 183 gram. Saat HP ini dibuka anda akan disuguhi dengan tampilan layar lipat yaitu seluas 6,7 inci yang beresolusi full HD. Den pada layarnya ini terdapat 1 lubang kamera tanpa poni dan juga bezel tipis. Layarnya yang menggunakan panel Dynamic