Widget HTML #1

SPESIFIKASI DAN HARGA SAMSUNG A10S

Samsung galaxy A10s ini merupakan HP Samsung keluaran terbaru yaitu di tahun 2019. HP yang satu ini merupakan generasi terbaru dari seri A10 yang mana diluncurkan pada Februari 2019. Jika dibandingkan dengan saya sebelumnya A10s ini mempunyai kelebihan dari sektor kamera dan juga memori. 









Meskipun HP ini sudah banyak mempunyai kelebihan tetapi harganya juga tetap murah. Apa yang satu ini dijual dengan harga satu jutaan pas bagi Anda yang ingin beli HP Samsung dengan harga yang murah. 

Spesifikasi SAMSUNG GALAXY A10s

Ukuran

156.9 x 75.8 x 7.8 mm

Berat

168 gram

Prosesor

Octa Core (8x 2.0 GHz),Mediatek Helio P22

GPU

PowerVR GE8320

RAM

2GB

ROM

32 GB

Baterai

4000 mAh

Layar

TFT LCD, 6.2 inci HD+ (1520 x 720 piksel)

Kamera Belakang

13MP F1.8 Main Camera + 2MP F2.4 Depth

Kamera Depan

8MP F2.0

NFC

No

WiFi

802.11b/g/n Single Band 2.4 GHz

Bluetooth

Bluetooth 4.2

GPS

GLONASS/Beidou/GPS/Galileo

Port Audio

3.5 mm Jack Headphone

Port Charging

Micro USB 2.0


1. HARGA HP SAMSUNG GALAXY A10S
Untuk harga dari Samsung galaxy A10S itu dapat dijual dengan harga yang murah. HP yang satu ini dibanderol dengan harga satu jutaan. Selain itu habis Samsung ini juga mempunyai satu varian memori dan juga tiga varian warna. Dan untuk varian memori RAM 2 GB dan juga memori internal 32GB ini dijual dengan harga Rp 1.669.000 harganya juga tidak terlalu berbeda untuk Samsung A10 yang memori internalnya yaitu 16 GB. Dan kemudian untuk warna yang tersedia adalah hijau, merah dan hitam.

2. UKURAN DAN DIMENSI
Untuk ukuran dan dimensi dari HP Samsung galaxy a10s ini juga mempunyai ukuran 156.9×75×7.8 dan juga mempunyai berat 168 gr. Untuk segi ukuran HP ini juga tidak jauh berbeda jika dibandingkan dengan seri sebelumnya. Akan tetapi dari segi desain juga terlihat sangat berbeda HP keluaran terbaru di tahun 2019 ini mempunyai dua buah kamera yaitu dibagian belakang dan untuk bodinya terlihat lebih tegas karena pada setiap sisinya ini mempunyai bentuk yang membulat seperti pendahulunya. Dan saat digenggam Budi plastiknya ini sangat terasa dan juga membuat HP ini tidak terlalu berat untuk dapat dikantongi. 

3. Performa dan baterai
Samsung A10S di juga dibekali dengan kapasitas memory yang lebih besar jika dibandingkan dengan seri sebelumnya. Selain itu HP yang satu ini mempunyai memori internal yaitu 32 GB dan dua kali lebih besar jika dibandingkan dengan pendahulunya. Sehingga Anda dapat meng-install dan juga menyimpan data lebih banyak dibandingkan dengan HP sebelumnya. Akan tetapi kapasitas RAM ini masih dipertahankan di 2 GB dan kemudian dari sektor dapur pacu Samsung ini mengganti prosesornya dari exynos 7884 menjadi MediaTek yaitu helio P22 di a10s ini. Dari performa juga tidak berbeda jauh karena prosesor yang digunakan ini masih untuk segmen pemula. Skor antutu HP yang satu ini juga mentok di kisaran 80.000 ribuan dan untuk kebutuhan sehari-hari ini juga masih sangat baik. 

Itulah dia beberapa review singkat dari Samsung A10S. Dengan ini anda dapat mengetahui spesifikasi dan juga fitur unggulan dari ponsel yang satu ini sehingga dapat anda pakai sebagai pedoman ketika ingin membeli HP Samsung. Semoga bermanfaat!!